Travel Jogja Bandara Ahmad Yani, Murah Diantar sampai Lokasi

Travel Jogja Bandara Ahmad Yani adalah solusi murah perjalanan dengan layanan pengantaran sampai lokasi.

Melalui transportasi reguler travel Jogja Bandara Ahmad Yani ini, maka konsumen bisa tiba di lokasi tanpa harus mencari transportasi lain.

Solusi ini cocok bagi mereka yang baru pertama kali ke Bandara Internasional yang ada di Semarang tersebut ataupun bagi mereka yang memang tidak mau ribet.

Begitu pula sebaliknya, bagi yang akan landing di Ahmad Yani dan mau menuju ke Kota Gudeg juga bisa memanfaatkan transportasi ini.

Pasalnya tersedia pula travel Bandara Ahmad Yani Semarang ke Jogja dengan jadwal tertentu.

Apa bedanya naik travel dengan yang lain?

Memakai travel sebagai solusi perjalanan ke Bandara bukan hanya sekedar alternatif, namun ternyata ada bedanya dengan yang lain.

Dibandingkan dengan bus, shuttle, ataupun kereta api (KA) ada hal yang menguntungkan penumpang dalam beberapa hal.

1. Berangkat cukup dari rumah: jika naik shuttle, bus, atau KA perlu datang dulu dimana transportasi-transportasi tersebut berangkat.

Lain cerita dengan travel, karena travel lah yang akan datang ke rumah sehingga penumpang tidak repot keluar rumah.

2. Diantar sampai Bandara: jika travel Jogja Tanjung Mas mengantarkan sampai lokasi, maka begitu pula dengan tujuan bandara ini.

Konsumen bisa diantar sampai dengan dalam bandara, sehingga tak perlu bingung mencari transportasi umum maupun mencari ojek online (ojol) atau taksi online.

3. Barang dapat dibawa: biasanya kalau bepergian dengan pesawat seseorang akan bawa barang bawaan.

Tidak perlu kuatir, karena barang seperti koper dapat diangkut oleh travel secara cuma-cuma dengan catatan tidak melebihi jatah yang ditentukan.

4. Bebas panas kok: panasnya terik Matahari tidak terasa ketika naik travel karena kabin kendaraan ada ACnya.

AC mampu mengontrol suhu udara dengan suhu tertentu agar penumpang merasa sejuk sekaligus bebas pengap.

Waktu jemput penumpang travel Jogja Ahmad Yani

Penjemputan dari arah Yogyakarta dibuka sebanyak 2 kali untuk rute yang menuju ke Bandara di Semarang ini.

Jadwal tersebut adalah pada jam 9 pagi dan ada lagi jam 6 sore, jadi tinggal sesuaikan saja dengan jadwal pesawat.

Bagi yang turun di Bandara Ahmad Yani dan mau ke Yogyakarta, Magelang, maupun Klaten dapat pilih salah satu jadwal sebagai berikut.

Dari Yogya Dari bandara
09.00 10.00
13.00
17.00
18.00 19.00

Berapa ongkos menuju ke bandara?

Murah saja kok perjalanan menuju ke Ahmad Yani dari arah Yogyakarta yaitu cuma 170 ribu saja per orang.

Ongkos ini mencakup berbagai fasilitas yang telah disebutkan di atas, sehingga konsumen pun tidak perlu keluar uang lagi dan lagi.

Cukup bayar saja uang tiket kepada driver yang bertugas pada hari tersebut. Bisa juga dibayarkan di awal dengan transfer.

Jurusan Ongkos (Rp)
Jogja ke Tanjung Mas 200.000
Jogja ke Semarang 140.000
Jogja ke Kendal 160.000
Jogja ke Bandara Ahmad Yani 180.000

Ini kendaraan yang digunakan

Kendaraan yang bakal menemani perjalanan in adalah keluaran Toyota yaitu Avanza dan Innova.

Kendaraan dalam kondisi baik, terawat, dan laik jalan yang mana siap menempuh perjalanan jarak jauh sekalipun termasuk travel Jogja Semarang door to door.

Pesan travel Jogja ke Bandara Ahmad Yani dimana?

Gak usah kemana-mana kok kalau mau pesan, melainkan cukup telepon atau WA saja ke nomor dari Rodison Trans berikut ini.

Konsumen pun akan langsung terhubung dengan pihak CS yang bertugas dan akan mendapatkan konfirmasi terkait order yang telah disampaikan.

  • Alamat: Perum Cindelaras, Jl. Raya Timur Kaliwungu, Kendal
  • Alamat: Jl. Lely I No.136, Perumnas Condong Catur, Depok, Sleman, DIY
  • Telp: 081215333400
  • WA: 081215333400
  • Web: RodisonTrans.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *