Harga Travel Semarang ke Jogja, Ada Bonus Makan 1 Kali

Harga travel Semarang ke Jogja murah lama digantung plus Konsumen akan mendapatkan bonus makan satu kali.

Dengan harga tiket travel Semarang Jogja sebagai berikut ini maka Konsumen akan lebih diuntungkan dibandingkan dengan transportasi lain.

Bukan hanya makan besar satu kali saja, namun tentunya Konsumen akan mendapatkan layanan penjemputan dan pengantaran.

Perjalanan pun akan lebih simple karena Konsumen akan dijemput sesuai alamat yang ada di Semarang satu persatu.

Tanpa perlu pesan ojek atau taksi konsumen pun akan diantar hingga lokasi masing-masing di area Yogyakarta.

Bagi yang mau diantar menuju ke Magelang ataupun Klaten juga bisa sehingga travel ini dapat dikatakan sebagai solusi perjalanan yang mencakup banyak orang.

Keuntungan dengan naik travel antar kota

Banyak keuntungan yang bakal didapatkan penumpang ketika menjadikan travel sebagai solusi perjalanan.

Keuntungan-keuntungan tersebut lebih dibandingkan transportasi lain seperti bus, kereta api, maupun shuttle koleksi Yang mana lebih repot dibanding travel.

1. Penjemputan penumpang: ada penjemputan penumpang sesuai lokasi yang ada di Semarang berdasarkan jadwal yang telah dipesan oleh konsumen.

Konsumen pun hanya cukup bersiap-siap sebelum kedatangan kendaraan misalkan 1 jam sebelumnya agar memiliki persiapan tanpa terburu-buru.

2. Pengantaran hingga rumah: keuntungan berikutnya yang dapat diperoleh oleh konsumen adalah adanya pengantaran hingga alamat masing-masing.

Tidak perlu keluar biaya untuk order ojek online ataupun taksi online, karena akan dilayani oleh travel dengan pengantaran sampai rumah.

3. Makan satu kali: ada makan satu kali yang diberikan kepada para penumpang sehingga tidak perlu takut kelaparan di jalan.

Bonus makan ini hanya diberikan bagi konsumen yang ikut perjalanan travel melalui Magelang saja.

4. Pengantaran penumpang yang cepat: Konsumen akan diantar dengan tempo waktu yang tergolong cepat dikarenakan satu kendaraan hanya akan memuat 4 orang penumpang saja.

Secara otomatis konsumen tidak perlu mengantri terlalu lama karena jumlah pengantaran yang sedikit ini.

5. Tidak repot dengan barang bawaan: ketika naik transportasi lain seperti bus ataupun kereta api konsumen perlu memindahkan barang dari satu kendaraan ke kendaraan yang lain.

Proses seperti itu tentunya merepotkan apalagi contoh barang yang akan dibawa tergolong banyak, namun tidak terjadi ketika naik travel.

Jadwal jemput Travel Semarang ke Jogja

Penjemputan penumpang disediakan dengan jumlah yang cukup banyak yaitu mencapai 4 kali dalam sehari.

Jadwal sebagaimana berikut ini dapat dipilih oleh konsumen lalu disampaikan kepada pihak travel dan pihak jasa pun akan memberikan konfirmasi terkait ketersediaan jadwal.

Konsumen pun cukup menunggu setelah mendapatkan konfirmasi sesuai dengan alamat penjemputan yang telah disampaikan pada saat pemesanan.

Dari Semarang Dari Jogja
09.00 09.00
12.00 12.00
17.00 17.00
19.00 19.00

Harga travel Semarang ke Jogja terbaru

Berkaitan travel Semarang Jogja harga tiketnya ternyata murah saja di mana konsumen hanya keluar biaya sebesar 140.000.

Apabila konsumen ingin dijemput dari lokasi lain seperti Bandara Internasional Ahmad Yani maupun Pelabuhan Tanjung Mas harganya akan berbeda.

Tidak hanya itu, yang mau dijemput dari arah Kendal juga bisa dengan harga sebagaimana berikut ini.

Jurusan Ongkos (Rp)
Tanjung Mas ke Yogyakarta 200.000
Semarang ke Yogyakarta 140.000
Kendal ke Yogyakarta 160.000
Bandara Ahmad Yani ke Yogyakarta 170.000

Mobil travel yang digunakan

Adalah Toyota Avanza yang menjadi teman perjalanan konsumen pada jurusan berikut ini.

Kendaraan ini dalam kondisi baik dan bersih serta terawat sehingga menjadikan Konsumen akan merasakan perjalanan yang lebih nyaman.

Pemesanan travel Semarang Yogyakarta

Nomor sebagai mana di bawah ini dapat menjadi kontak pemesanan untuk mendapatkan travel Semarang ke Yogyakarta yaitu atas nama Rodison Trans.

  • Alamat: Jl. Lely I No.136, Perumnas Condong Catur, Depok, Sleman, DIY
  • Web: RodisonTrans.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *